English Language Indonsian Language

TELAH DIBUKA: PENDAFTARAN PROGRAM PEMBINAAN KEWIRAUSAHAAN ITB 2020

<div class="n_content reset"> <p><img src="https://karir.itb.ac.id/assets/services/img/Poster_Kewirausahaan_ITB_20201.jpg" alt="" width="500" height="706" /></p> <p>&nbsp;</p> <p><span style="text-decoration: underline;"><strong>PROGRAM PEMBINAAN KEWIRAUSAHAAN ITB 2020 </strong></span></p> <p>Program kewirausahaan ITB 2020&nbsp; terdiri dari taraf Nasional dan Internal ITB, di antaranya:</p> <p><strong>A. Taraf Internal ITB yang biasa dikenal dengan Program Mahasiswa Wirausaha (PMW).&nbsp; Program ini sudah berjalan hampir 10 tahun di ITB. Dibagi menjadi 2 kelompok yaitu Start Up dan Scale Up.&nbsp;</strong></p> <p>Kategori PMW terbagi menjadi dua, yaitu:</p> <p>a. Start UP (dana maksimal yang didapatkan yaitu Rp 10.000.000); untuk kelompok yang baru pertama kali mengikuti PMW.</p> <p>b. Scale Up (dana maksimal yang didapatkan yaitu Rp 15.000.000): untuk kelompok yang sudah mengikuti PMW sebelumnya.</p> <p><strong>B. Taraf Nasional yang biasa dikenal dengan Kegiatan Bisnis Mahasiswa Indonesia (KBMI). Program ini dilakukan oleh Kemendikbud dan sudah berjalan mulai dari Tahun 2017. Dana yang diberikan mulai dari Rp 10.000.000 sd Rp 20.000.000</strong></p> <p>Program KBMI diharapkan mampu mendukung visi-misi pemerintah yang tertuang dalam Renstra Kemenristekdikti untuk pengembangan wirausaha baru dalam mewujudkan kemandirian bangsa melalui pengembangan pendidikan dan pelatihan kewirausahaan. Program KBMI diharapkan juga dapat menghasilkan karya kreatif, yang inovatif dalam membuka peluang bisnis yang berguna bagi mahasiswa setelah menyelesaikan studi. Program KBMI menitikberatkan pada orientasi ide bisnis, proses usaha dan hasil usaha (profit).</p> <p><strong>FASILITAS PENDANAAN KEWIRAUSAHAAN:</strong></p> <p>a. Mekanisme pembiayaan mengikuti alur pelaksanaan Program Kewirausahaan.</p> <p>b. Pencairan dana 70% setelah pengumuman desk evaluation.</p> <p>c. Pencairan dana 30% setelah pelaksanaan monitoring dan evaluasi terhadap laporan kemajuan kewirausahaan.</p> <p><strong>****DANA KEWIRAUSAHAAN AKAN MASUK KE REKENING MASING-MASING KETUA KELOMPOK.</strong></p> <p><strong><br /></strong></p> <p><strong>CARA PENDAFTARAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN ITB 2020:</strong></p> <p>Anda akan diminta untuk mengisi 2 Form pada tahapan Seleksi Kewirausahaan ITB 2020.&nbsp; Form pertama untuk seleksi internal di ITB. Apabila anda lolos di seleksi internal ITB, maka anda akan diberikan username dan password melalui email dan no. Handphone untuk lanjut mengisi form kedua dari KEMENDIKBUD.</p> <p>1. Tahapan Seleksi Internal ITB: Mengisi form yang ada pada link berikut:<a href="https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSeXv9X42zXSwFZV_EYpXwlYKyQdMoxchWMP7VhbvXOrruZiYA/viewform">&nbsp;http://bit.ly/FormKewirausahaanITB2020</a>&nbsp;. <strong>Pengisian Form dibuka dari tanggal 6 Juni 2020 sampai dengan 30 Juni 2020.</strong></p> <p>2. Tahapan Seleksi KEMENDIKBUD:&nbsp; Pada tanggal 2 Juli 2020, anda akan mendapatkan&nbsp; mendapatkan username dan password melalui email dan nomor handphone agar bisa mengisi form yang ada pada link berikut:&nbsp;&nbsp;<a href="https://sim-pkmi.ristekdikti.go.id/">https://sim-pkmi.ristekdikti.go.id/</a>&nbsp;.<strong>Pengisian Form PALING LAMBAT tanggal 9 JULI 2020.</strong></p> <p>&nbsp;Panduan Pengisian Form Kemendikbud bisa dipelajari pada link berikut: <a href="https://karir.itb.ac.id/assets/services/pdf/PANDUAN-KBMI-2020.pdf">PANDUAN KBMI</a></p> <p style="text-align: center;"><strong>KAMI TUNGGU PARTISIPASI ANDA!</strong></p> <div>&nbsp;</div> </div>
Logo ITB Logo ICC ITB

GKU Timur ITB Building

Jln. Ganesha 10, Bandung 40132 Indonesia

Customer Service

Phone & Fax: (+62-22) 2509177

career@itb.ac.id

Employer Service

Phone & Fax: (+62-22) 2509162

Email : employerservices@itb.ac.id

© Direktorat Kemahasiswaan Institut Teknologi Bandung